Cara Ampuh Mengusir Tikus Dengan Buah Mengkudu

 Cara Ampuh Mengusir Tikus Dengan Buah Mengkudu adalah tutorial yang jarang diketahui oleh orang orang. Disaat tikus menyerang rumah kita,kita pasti terganggu. Karena gangguan tikus benar benar membuat seisi rumah menjadi kacau. Entah karena memakan kabel,kayu,mencuri makanan atau menghancurkan pintu. Terkadang kita mencari cara agar tikus pergi tetapi tak menyadari tentang adanya trik mengusir dengan buah mengkudu.

Seperti kita ketahui,buah mengkudu atau buah pace adalah buah yang pahit. Selain itu,buah ini mengeluarkan bau hanyir yang menyebabkan tikus tikus takut. Memang buah ini bermanfaat untuk kesehatan,ada beberapa manfaat mengkudu untuk kesehatan tubuh yang baik. Membuat kita wajib mengkonsumsinya. Seperti menyembuhkan diabetes,kolestrol,pilek,infeksi,alergi,rematik,penyakit jantung,kanker,HIV dan beberapa penyakit lainnya.


Tips Mengusir Tikus

Kembali lagi dengan tutorial bagaimana mengusir tikus dengan ampuh. Kita dapat memanfaatkan buah mengkudu sebagai pengusir tikus. Karena baunya yang menyengat,menurut pengalaman saya. Tikus sendiri akan ketakutan dan kabur. Anda hanya perlu mengambil buah mengkudu yang sudah matang,pastikan buah tersebut sudah mengeluarkan bau yang khas (beraroma tak sedap). Lalu potong beberapa bagian di tempat tempat yang sering tikus lewati.

Ganti buah mengkudu selama 2 hari sekali,maka tikus akan terus menerus takut dan tak akan menganggu rumah anda. Walaupun simple,tetapi cara ini jarang disadari orang orang. Karena termasuk hewan penganggu dan perusak. Tikus perlu kita bunuh dan musnahkan,walaupun termasuk makhluk hidup. Berbeda dengan hamster yang lucu yang tak merusak seperti tikus. Nah,cukup sekian artikel yang bisa kami sampaikan. 

Kini anda sudah tak pusing lagi akan mengusir tikus. Karena kami sudah membagikan tips trik mengusir tikus dengan mudah. Apabila bermanfaat,mohon dishare artikel ini ya. Sebagai referensi anda dapat mencoba trik ini dirumah atau tempat tempat yang ada tikusnya. Semoga bermanfaat dan terima kasih telah membaca artikel ini.